Dikalahkan Marah

Marah..., inilah satu hal yang paling saya hindari. Meluapkan marah mungkin hanya memakan waktu beberapa menit saja. Melepaskan rasa kesal meletup-letup seketika. Tapi, lama sekali...

Nestapa Partition Magic

Jangan main-main dengan sesuatu yang belum dikuasai betul. Atau setidaknya pelajari dulu sebelum uji coba. Itulah pelajaran yang saya dapatkan setelah mendapat musibah akibat...

Teman Laknat

PADA suatu event, saya duduk bersebelahan dengan beberapa orang yang sama sekali belum pernah bertemu sebelumnya. Dari pada kikuk sendirian, saya coba...

Ceramah Ramadhan yang Paling Berkesan

Tiga puluh hari masjid-masjid penuh dengan beragam kegiatan ramadhan. Sholat taraweh berjamaah jadi menu utamanya. Umumnya, selepas sholat isya, sebelum taraweh dimulai, ada yang...

Jadi Supir

Ini peristiwa dua tahun lalu, seorang sahabat dari Sumatera Utara kontak saya. Rupanya dia sedang berada di kota Sumedang. Ia sedang studi banding ke...

Jadi Pejabat

Sore-sore ada yang datang. Mengetuk pintu dulu. Sambil ucap salam juga. Saya buka daun pintu itu. Mereka sudah berbaris di depan rumah. Tersenyum dan...

Selamat Datang Maryamah Karpov

Kemarin Mas Hernowo bawa buku Maryamah Karpov dan menunjukkannya ke saya. Ini adalah buku terakhir dari tetralogi Laskar Pelangi yang fenomenal itu. Saya termasuk...
Ziarah

Bisikan Selepas Ziarah Kubur

MINGGU lalu aku memutuskan pergi ziarah kubur ke makam sahabat baikku. Tujuh tahun sudah ia meninggalkan alam fana ini. Aku hanya pernah...

Virus Hayang Kawin..

Ada dua geng anak-anak yang biasa bermain di sekitar rumah. Kalau sedang jamnya bermain, tawa mereka begitu lepas. Berkumpul dan bercanda. Meski kadang sering...

Kabita Midi Controller

Sesekali kita memang perlu memberi hadiah untuk diri sendiri. Biasanya rumah saya jadi tempat parkir alat-alat musik edCoustic. Ada gitar akustik, bass, dan kadang-kadang gitar...